Monday, December 31, 2012

FIFA Ballon d'Or Seharusnya Untuk Pirlo

Buffon melihat, sebagai pemain berposisi penyerang, Messi memiliki keuntungan lebih dalam merebut penghargaan tersebut. Sedangkan pemain di posisi gelandang, bek hingga kiper justru kerap dikesampingkan.

"Mustahil mengatakan Messi bukan pemain terbaik di dunia. Akan sangat luar biasa jika ada yang bisa menyamai dia. Namun, striker selalu berada d urutan terdepan. Contohnya, Pirlo berada di level sama dengan Messi. Tapi Pirlo seorang gelandang dan tidak diperlakukan sama," tutur Buffon.

Share on :

0 comments:

Post a Comment